COVER_Depan_Online_Vol_9._No_._2_Desembe

PATRA AKADEMIKA memuat tulisan-tulisan ilmiah berupa gagasan, teori, ringkasan hasil penelitian, dan aplikasi praktis dalam bidang energi, teknik perminyakan dan pertambangan batubara. PATRA AKADEMIKA diterbitkan dua kali setahun pada Juli dan Desember, oleh Politeknik Akamigas Palembang. 

 

 

 

Volume 9 Nomor 2 Desember 2018                ISSN 2621-9328                             

 

Penasihat

Ir. H. Abdul Rozak, M.Sc.

 

Penanggungjawab

Hj. Amiliza Miarti, S.T., M.Si.

 

Pemimpin Umum

Lina Rianti, S.T., M.T.

 

Pemimpin Redaksi

Jihan Farhan Lubis, S.T., M.T.

 

Redaktur Pelaksana

Hendra Budiman, S.Si., M.Si.

 

Bendahara

Sri Hartati, S.E., M.Si.

 

Mitra Bestari :

Dr. Ferian Anggara, M.Eng. (Teknik Geologi, UGM)

Dr. Pantjanita Novi Hartami, S.T., M.T. (Teknik Pertambangan, Universitas Trisakti)

Dr. Ir. Dyah Rini Ratnaningsih, M.T. (Teknik Perminyakan, UPN Veteran)

 

Peer Review :

Prof. Dr. Ir. Eddy Ibrahim, M.S. (Teknik Pertambangan, UNSRI)

Dr. Ir. R.S. Trijana Kartoatmodjo, M.Sc. (Teknik Perminyakan, Universitas Trisakti)

Dr. Budhi Kuswan Susilo, S.T., M.T. (Teknik Geologi, UNSRI)

Dr. Mardwita, S.T., M.T. (Teknik Kimia, UMP)

 

Layout Desain

Rian Saputra

 

Humas, Publikasi dan Sirkulasi

Eko Budi Saputra, A.Md.

 

 

Alamat Redaksi :

Jl. Kebon Jahe Komplek Pertamina Plaju, Palembang-30268

Telp. : 0811 710800, Fax.: 0711595595

Email : uppm.pap@gmail.com

www.poliakamigasplg.ac.id

 

 

 

 

KATA PENGANTAR

 

 

Redaksi memberikan kabar baik bahwa Jurnal Patra Akademika kembali menerbitkan Jurnal Volume 9 Nomor 2, Desember 2018 dan merupakan edisi kesebelas yang memiliki ISSN, diharapkan kedepannya akan menjadi jurnal yang terakreditasi. Untuk itu, kami mengajak para penulis untuk bersama-sama mempertahankan keaktifan dalam menulis dan meningkatkan mutu tulisan.

 

Penerbitan Jurnal Patra Akademika edisi kali ini menampilkan 8 tulisan dari hasil penelitian dosen internal dan eksternal, ke-8 tulisan ini berupa: Pengaruh Temperature, Lama Timbunan dan Dimensi Timbunan Terhadap Terjadinya Swabakar; Evaluasi Kinerja Weathering Test Apparatus  Untuk Analisa Liquified Petroleum Gas (LPG) Sesuai Metode ASTM D - 1837 Di Laboratorium PT PERTA-SSAMTAN GAS Fractionation Plant Sei. Gerong; Pengolahan Limbah Cair Rumah Sakit Dengan Metode Koagulasi, Fenton dan Adsorpsi; Penanggulangan Scale CaC  Pada Sumur PF1 Lapangan 26 Di PT PERTAMINA EP Asset 2 Field Limau; Evaluasi Kapasitas Pompa Pada Sistem Penirisan Tambang Batubara, Proses Absorbsi Gas CO2 Dalam Biogas Menggunakan Alat Absorber Tipe Packing Dengan Analisa Pengaruh Laju Alir Absorben NaOH; Pembuatan Bioetanol Dari Kulit Pisang Kepok Melalui Fermentasi; dan Evaluasi Penggunaan Isolator Pada Sistem Perpindahan Panas Suatu Alat Heat Exchanger.

 

Dalam upaya meningkatkan kualitas Jurnal Patra Akademika, kami selaku pengelola telah mempersiapkan pengajuan akreditasi jurnal PA ke LIPI, sesuai dengan peraturan LIPI yang baru. Penerbitan jurnal ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan. Redaksi juga menghimbau dan mengajak para pembaca untuk berperan aktif menyumbangkan tulisan dan memberikan masukan berupa kritik dan saran, demi perbaikan Jurnal Patra Akademika di masa mendatang.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

DAFTAR ISI

 

 

 

Volume 9 Nomor 2 Desember 2018                ISSN 2621-9328

 

 

 

Kata Pengantar ................................................... 2

 

 

Daftar Isi ................................................... 3

 

Pengaruh Temperature, Lama Timbunan dan Dimensi Timbunan Terhadap Terjadinya Swabakar

(Siti Hardianti) ................................................... 4

                                                                       

Evaluasi Kinerja Weathering Test Apparatus  Untuk Analisa Liquified Petroleum Gas (LPG)  Sesuai Metode ASTM D - 1837 Di Laboratorium PT PERTA-SSAMTAN GAS Fractionation Plant Sei. Gerong

(Ineke Febrina A.) ................................................... 14

 

Pengolahan Limbah Cair Rumah Sakit Dengan Metode Koagulasi, Fenton dan Adsorpsi

(Dian Kurnia Sari) ................................................... 23

 

Penanggulangan Scale CaC  Pada Sumur PF1 Lapangan 26 Di PT PERTAMINA EP AssetField Limau

(Roni Alida) ................................................... 35

 

Evaluasi Kapasitas Pompa Pada Sistem Penirisan Tambang Batubara

(Tomi Arnando) ................................................... 46


Proses Absorbsi Gas CO2 Dalam Biogas Menggunakan Alat Absorber Tipe Packing Dengan Analisa Pengaruh Laju Alir Absorben NaOH

(Sri Ardhiany) ................................................... 55

 

Pembuatan Bioetanol Dari Kulit Pisang Kepok Melalui Fermentasi

(Indah Pratiwi) ................................................... 65

 

Evaluasi Penggunaan Isolator Pada Sistem Perpindahan Panas Suatu Alat Heat Exchanger 

(Abdul Hamid)................................................... 70

 

BIODATA PENULIS

Ir. H. Abdul Hamid, lahir di Martapura pada tanggal 28 Maret 1949. Penulis merupakan dosen tetap di Politeknik Akamigas Palembang, Jurusan Teknik Kimia, Program Studi Teknik Pengolahan Migas. Ia menyelesaikan pendidikan D3 Jurusan Pengolahan di Akamigas Cepu Jawa Tengah (1983), serta pendidikan S1 di Universitas Muhammadiyah Palembang pada Jurusan Teknik Kimia (1990).

Beberapa mata kuliah yang diajarkannya antara lain Storage and handling, Kimia Migas, Analisa dan sampling Batubara, Etika Profesi serta Metode Pengujian Kimia dan Fisika. Saat ini penulis menjabat sebagai Kepala Laboratorium Politeknik Akamigas Palembang. Selain itu, Penulis juga aktif sebagai anggota IATMI (Ikatan Ahli Teknik Perminyakan Indonesia) dan sebagai pengurus Petrohajj.

 

Roni Alida, S.T., lahir di Padang, tanggal 05 Agustus 1981. Penulis adalah dosen tetap di Politeknik Akamigas Palembang, Jurusan Teknik Perminyakan, Program Studi Teknik Eksplorasi Produksi Migas. Ia menyelesaikan pendidikan S1 pada Universitas Islam Riau Jurusan Teknik Perminyakan (2004) dan sekarang sedang menempuh pendidikan S2 di Program Pascasarjana Universitas Trisakti Jurusan Teknik Perminyakan. Beliau pernah menjabat tim Peneliti LPM UIR (2008). Selain itu, beliau juga aktif sebagai pembina SM IATMI Politeknik Akamigas Palembang.

Matakuliah yang diajarkannya adalah Analisa Fluida Reservoar, Mekanika Reservoar, Well Logging, Ekonomi Migas, Teknik Eksploitasi Gas Bumi dan Teknik Produksi Migas. Saat ini penulis menjabat sebagai Ketua Program Studi Teknik Eksplorasi Produksi Migas Politeknik Akamigas Palembang

 

Dian Kurnia Sari, S.T., M.T. Penulis adalah dosen di Politeknik Akamigas Palembang  pada Program Studi Teknik Analisis Laboratorium Migas. Ia menyelesaikan pendidikan S1 pada Universitas Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia dan pendidikan S2 di Program Pascasarjana Universitas Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia.

 

Siti Hardianti, S.T., M.T. Penulis adalah dosen di Politeknik Akamigas Palembang  pada Program Studi Teknik Pertambangan Batubara. Ia menyelesaikan pendidikan S1 pada Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Jogyakarta Jurusan Teknik Geologi dan menyelesaikan pendidikan S2 di Program Pascasarjana Universitas Sriwijaya Jurusan Teknik Pertambangan dengan konsentrasi Teknologi Batubara

 

Indah Pratiwi, S.ST., M.T. Penulis adalah dosen di Politeknik Akamigas Palembang  pada Program Studi Teknik Analisis Laboratorium Migas. Ia menyelesaikan pendidikan D4 Teknik Energi pada Politeknik Negeri Sriwijaya dan pendidikan S2 di Program Pascasarjana Universitas Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia.

 

Ineke Febrina Anggraini, S.T., M.Si., lahir di Palembang, pada tanggal 24 Februari 1980. Penulis adalah dosen tetap di Politeknik Akamigas Palembang, Program Studi Teknik Analisis Laboratorium Migas. Ia menyelesaikan pendidikan S1 di Universitas Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia (2003), S2 di Universitas Muhammadyah Palembang dengan bidang keahlian Manajemen Sumber Daya Manusia (2008). Mata kuliah yang diajarkannya adalah Kimia Umum, Filsafat Ilmu, Kimia Fisika, Praktikum Kimia Umum, Praktikum Fisika Dasar, Praktikum Kimia Organik I dan II dan sedang melanjutkan pendidikan S2 di Program Pascasarjana Universitas Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia Bidang Energi.

 

Sri Ardhiany, S.T., M.T. Penulis adalah dosen di Politeknik Akamigas Palembang  pada Program Studi Teknik Pengolahan Migas. Ia menyelesaikan pendidikan S1 pada Universitas Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia dan menyelesaikan pendidikan S2 di Program Pascasarjana Universitas Sriwijaya Jurusan Teknik Kimia.

 

Tomi Arnando, Penulis adalah Mahasiswa Tingkat Akhir di Program Studi Teknik Pertambangan Batubara, Jurusan Teknik Pertambangan Politeknik Akamigas Palembang dan sekarang sedang menempuh pendidikan D3 di Jurusan Teknik Pertmabangan Politeknik Akamigas Palembang.

Vol._9_No_._1_Desember_2018_.png

Cover_Belakang_JPTA_Vol_9_N0._2_Desember

DOI by RJI:

Logo-RJI-FIX-FF90002.png

 

Published: 2019-03-20

http://gestaorecursos.cpb.org.br/admin/slot-gacor/https://amm.fadu.edu.uy/wp-includes/assets/slot-gacor-2022/https://casarifa.fadu.edu.uy/wp-content/themes/slot-online-dana/https://www.ftsm.ukm.my/ebuletin/assets/lib/slot-pulsa/http://communications.gov.ls/images/news/slot-gacor/http://publicacionesjuridicas.cali.gov.co/salas/archivos/slot-pulsa/https://concursos.fadu.edu.uy/wp-content/themes/slot-pulsa/https://cronomuebles.fadu.edu.uy/wp-content/themes/slot-gacor-pulsa/https://sia.xoc.uam.mx/slot-deposit-pulsa/http://saadsurveys.da.gov.ph/css/modules/slot-dana/https://www.tramitescoahuila.gob.mx/slot-gacor/